Home » » CSS - Pengenalan Dasar Penulisan CSS

CSS - Pengenalan Dasar Penulisan CSS

Penulisan CSS - Setelah artikel kemarin kita sama-sama belajar tentang CSS - Pengenalan CSS, kali ini kita akan membahas tentan CSS - Pengenalan Dasar Penulisan CSS. Untuk menuliskan sebuah script dalam CSS sedikit berbeda dengan menuliskan HTML biasa. Pada umumnya sript CSS terdiri dari komponen


Selector { property : value }
Selector merupakan tag HTML atau elemen ( Class/id ) yang di pilih oleh pembuat web 
Property merupakan atribut atau fungsi yang bisa anda atur nilainya atau pun jenis nya. 
Value merupakan nilai yang di masukan pada atribut
untuk lebih jelasnya perhatikan sript CSS berikut :


P {color : blue }
Dimana P merupakan sebuah selector, Color merupakan sebuah property dan value merupakan sebuah nilai dari property. Contoh script di atas berguana untuk menjadikan semua Tag P menjadi berwarna biru "blue". Nilai value dapat di definisikan dengan tanda titik dua ( : ) dan nilai property dapat di definisikan dengan tanda ( { untuk meng awali dan }untuk mengakhiri ).

0 komentar: